Ujian Praktik Online SMAN 1 Dukuhwaru
Dukuhwaru – Berdasarkan Surat Edaran (SE) No 005/042/2021 SMAN 1 Dukuhwaru tentang pelaksanaan Ujian Praktik, Ujian Sekolah dan Penilaian Tengah Semester 2. SMAN 1 Dukuhwaru melaksanakan Ujian Praktik secara daring pada tanggal 10-25 Februari 2021. Dimasa pandemi Covid 19, penilaian sebagai standar kelulusan kelas XII tetap dilaksanakan sesuai dengan peraturan yang berlaku. Penilaian ini dilakukan […]